Minggu, 17 Oktober 2010

INTERPERSONAL ATTRACTION

Ketertarikan Interpersonal adalah sikapa atau evaluasi seseorang terhadap orang lain dalam derajat sangat suka sampai sangat tidak suka.

 Derajat ketertarikan interpersonal mempengaruhi kognisi kita dalam mengelompokkan orang lain (kategori social) dan mempengaruhi tingkah laku kita terhadap orang lain.

Zajonc, 1968
Kontak yang terus menerus (repeated exposure) dengan orang lain cenderung memunculkan evaluasi yang semakin positif terhadap orang itu.
Ini terjadi bahkan pada bayi dan hewan, di samping pada manusia dewasa.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar